detikSport
Juara, Tsonga Dekati Tur Final
Petenis Prancis Jo-wilfried Tsonga meraih titel ketiganya di tahun ini dengan memenangi Jepang Terbuka. Sukses ini membuatnya mendekati syarat untuk mengikuti tur final penutup musim bulan depan.
Minggu, 11 Okt 2009 17:34 WIB







































