detikNews
Eksekusi Lahan di Kalimas Ricuh, Polisi Disemprot Air Cabe
Eksekusi terhadap tanah dan bangunan seluas 5.650 meter persegi di Kalimas Hilir I berlangsung ricuh. Warga yang masih menempati lahan melawan.
Kamis, 04 Sep 2014 14:25 WIB







































