Seorang Kartini yang Berprofesi Sebagai Penerjun
Profesi penerjun payung wanita saat ini sedikit dibanding pria. Jumlahnya masih bisa dihitung jari. Salah satunya, Pelda Budi Ningsih yang menjadi anggota militer Korps Wanita Angkatan Laut (Kowal).
Kamis, 24 Apr 2008 14:39 WIB







































