detikNews
Curi Masker di RS Cianjur Demi Beli Motor, Pelaku Untung Rp 24 Juta
Polres Cianjur menciduk empat pelaku pencurian masker di Gudang Farmasi RSUD Pagelaran Kabupaten Cianjur, Jawa Barat. Pelaku meraup untung hingga Rp 24 juta.
Kamis, 26 Mar 2020 18:23 WIB







































