detikNews
Pandemi COVID-19, Stok Beras di Banyuwangi Aman
Stok beras di Bulog Sub Divre V Banyuwangi hingga kini mencapai 20.500 ton. Meski dalam pandemi COVID 19, stok beras di Banyuwangi bakal bertambah.
Kamis, 30 Apr 2020 08:35 WIB