Kasus positif virus Corona (COVID-19) hampir menembus angka 53 ribu orang per 27 Juni ini. Kasus-kasus positif Corona itu tersebar di 448 daerah di Indonesia.
Pemerintah mengumumkan kasus konfirmasi positif virus Corona hari ini bertambah 1.240. Sehingga hingga hari ini menjadi 51.427 kasus positif. Ini sebarannya.