detikNews
PN Bandung Belum Tahu Soal Pengunduran Diri Ramlan Comel
Hakim ad hoc tipikor Bandung, Ramlan Comel absen dalam sidang etik Majelis Kehormatan Hakim hari ini. Ia hanya mengirimkan surat pengunduran diri. Soal ini, Humas PN Bandung Djoko Indiarto mengaku belum mengetahui dan menerima surat tembusannya.
Kamis, 06 Mar 2014 13:18 WIB







































