detikNews
Mengenal Sekolah Islam di Australia
Sekolah Islam umum dijumpai di Indonesia, tapi bagaimana dengan di Australia? Seiring dengan bertambahnya jumlah muslim di Australia, sekolah-sekolah Islam di Australia juga terus bermunculan. Bahkan faktanya sekolah-sekolah Islam di Australia sudah mulai didirikan sejak tahun 1970-an oleh orang-orang muslim.
Senin, 10 Feb 2014 12:34 WIB







































