Warga Wyoming, Amerika Serikat, dibuat terpana melihat langit. Sebuah fenomena langit tak biasa terjadi, menampakkan deretan awan berbentuk seperti ombak laut.
Kasus misterius berjuluk 'boy in the box' dari enam dekade silam baru terpecahkan saat ini. Nama bocah yang dibunuh dengan kejam itu telah berhasil diungkap.
Eko Kuntadhi tepati janji datang ke Ponpes Lirboyo Kediri untuk meminta maaf. Kedatangannya disambut sikap bijak Ning Imaz dan Gus Rifqil yang memaafkannya.