detikHot
Debut Singel Kim Hyun-joong di Posisi Kedua Tangga Lagu Oricon
Penyanyi dan aktor Korea Kim Hyun-joong telah menduduki posisi kedua pada tangga lagu harian Oricon dengan singel terbarunya. Situs Oricon menunjukkan bahwa Kim telah berhasil menjual 71.812 copy singel debut Jepang-nya yang berjudul “KISS KISS / Lucky Guy” yang dirilis di negara itu pada 25 Januari 2012 kemarin. Singel ini diproduksi dalam tiga edisi, termasuk [...]
Jumat, 27 Jan 2012 14:00 WIB







































