detikNews
Buntut Heboh Banyak Balon Udara di Langit, Airnav Terbitkan Notam
Airnav Indonesia akhirnya menerbitkan peringatan atau notice to airmen (Notam) terkait kemunculan benda misterius di langit yang ternyata balon udara.
Minggu, 24 Mei 2020 20:37 WIB