detikNews
Google Luncurkan Peta Bawah Laut Great Barrier Reef Pertama di Dunia
Aplikasi populer ‘google maps', yang menampilkan citra satelit, kini juga bisa memotret suasana bawah laut. Salah satu peta bawah laut pertama adalah Great Barrier Reef.
Jumat, 14 Nov 2014 14:55 WIB







































