Wolipop
Ratu Elizabeth II Restui Camilla Gunakan Gelar Ratu
Ratu Elizabeth II memberikan restunya pada Camilla untuk menggunakan gelar 'Ratu Camilla' jika kelak Pangeran Charles naik takhta menjadi raja Inggris.
Minggu, 06 Feb 2022 11:36 WIB