detikNews
Pengusaha Mojokerto Siap Tampung Lumpur Lapindo
Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur siap menampung lumpur Lapindo. Nantinya lumpur akan dimanfaatkan sebagai bahan dasar batako.
Sabtu, 08 Jul 2006 20:06 WIB







































