detikNews
Hamzah Kembali Tegaskan Tak Akan Alihkan Suara ke Mega
Hamzah Haz kembali menegaskan, tidak akan mengalihkan suara PPP kepada Mega jika kalah dalam Pemilu Presiden putaran pertama.
Rabu, 30 Jun 2004 14:41 WIB







































