Senator senior AS, Lindsey Graham menyerukan "seseorang di Rusia" untuk membunuh Presiden Vladimir Putin yang telah memerintahkan invasi Rusia ke Ukraina.
Wakil Menteri Luar Negeri (Wamenlu) AS Wendy Sherman telah berbicara melalui telepon dengan Menlu Indonesia Retno Marsudi terkait invasi Rusia ke Ukraina.
Wali Kota mengukuhkan pasukan Rusia mengambil alih paksa Balai Kota dan menerapkan jam malam di kota Kherson, sementara warga mengaku tidak takut kepada Rusia.