Liga Italia menggelar giornata ke-30 pada akhir pekan ini. Salah satu pertandingan mempertemukan sang capolista, Inter Milan, dengan tim papan bawah Cagliari.
Matteo Darmian mengungkapkan belum saatnya Inter Milan merayakan torehan mereka saat ini. La Beneamata baru akan berpesta jika Scudetto sudah dalam genggaman.
Inter Milan meraih poin sempurna saat menjamu Sassuolo dalam lanjutan Liga Italia. Nerazzurri menang 2-1, sekaligus mengukuhkan statusnya sebagai capolista.
Laga Chelsea vs Tottenham Hotspur di pekan ke-10 Premier League menghadirkan duel Thiago Silva vs Harry Kane. Begini prediksi manajer The Blues, Frank Lampard.
Kemenangan atas Bologna memang menguatkan posisi Inter Milan di puncak klasemen Serie A. Tapi, bukan berarti Nerazzurri bisa berpesta duluan merayakan Scudetto.