detikNews
Kesal, Jalur Alternatif Kediri-Blitar Ditanami Pisang
Kesal tak juga diperbaiki, jalur alternatif penghubung Kabupaten Kediri dengan Kabupaten Blitar yang berlokasi di 3 desa di Kecamatan Kras diblokade warga dengan menanam pisang.
Rabu, 19 Agu 2009 14:17 WIB







































