detikOto
Definisi Mobil Nasional Perlu Diseragamkan
Kita semua tahu bahwa Industri otomotif nasional adalah wacana lama, lama sekali sejak era Orba-nya Soeharto. Membuat mobil nasional adalah sebuah cita-cita bangsa ini. Sebagai sebuah ikon kebangsaan dengan sebutan mobil nasional (mobnas).
Jumat, 11 Jan 2013 08:02 WIB







































