Pemilik Ayam Diduga Flu Burung di Karang Tembok Diperiksa
Pascakematian ayam-ayam di Karang Tembok, Semampir, Surabaya, petugas Puskesmas Pegirian langsung melakukan pemeriksaan terhadap pemilik unggas, Muslik.
Jumat, 21 Sep 2007 13:14 WIB







































