detikNews
Peresmian Gedung Baru MK Dibanjiri Pejabat Negara
Presiden SBY membubuhkan tanda tangan di prasasti saat peresmian gedung baru Mahkamah Konstitusi (MK). SBY juga berkeliling melihat-lihat gedung baru nan megah itu.
Senin, 13 Agu 2007 10:30 WIB







































