detikNews
Gas Elpiji Meledak, Pasutri di Boyolali Luka Bakar Serius
Tabung gas elpiji ukuran 3 kg meledak di toko kelontong milik warga di Boyolali. Api menyambar bensin eceran di dekat lokasi. Sepasang suami istri pemilik toko mengalami luka serius akibat kejadian itu.
Rabu, 14 Mar 2012 14:11 WIB







































