detikFinance
RI Dilanda El Nino, Jokowi ke Menteri: Selamatkan Petani dan Nelayan
Fenomena El Nino memperparah kondisi kekeringan yang terjadi di berbagai daerah. Presiden Jokowi mengingatkan para menteri agar menyiapkan antisipasi untuk selamatkan petani dan nelayan.
Jumat, 31 Jul 2015 15:05 WIB







































