Terminal Tambak Oso Wilangon Masih Melompong
H-7 lebaran, arus mudik di Terminal Tambak Oso Wilangon (TOW) Surabaya masih belum terasa. Bahkan jumlah bus yang berangkat maupun datangpun masih di bawah hari biasa.
Selasa, 15 Sep 2009 18:55 WIB







































