detikNews
Indonesia Jadi Pusat Perhatian Festival Multietnik
Ini festival unik dan lengkap tentang migrasi, budaya dan etnik di Luksemburg. Partisipasi Indonesia sebagai bangsa besar multietnik dan multikultural menjadi pusat perhatian.
Minggu, 15 Mar 2009 13:38 WIB







































