detikFinance
Populasi Sapi dan Kerbau Lokal Tembus 16,2 Juta Ekor
Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat sedikitnya ada 16,2 juta ekor populasi sapi dan kerbau di Tanah Air. Hal ini merupakan hasil sensus ternak sapi dan kerbau 1-30 Juni 2011.
Minggu, 03 Jul 2011 13:03 WIB







































