Tidak hanya Steam yang memberikan kebahagiaan bagi gamer. Epic Games Store juga menyuguhkan diskon besar hingga 75%, dalam event berjudul Lunar New Year Sale.
Steam Lunar New Year Sale resmi digelar oleh Valve. Beragam judul berkualitas pun ditawarkan dengan harga super miring. Di mana diskonnya mencapai 90%.