Pertemuan Majelis Tinggi Partai Demokrat di kediaman Ketua Dewan Pembina Susilo Bambang Yudhoyono di Cikeas, nanti malam, kemungkinan besar akan membahas soal implikasi jika Ketua Umum Partai Demokrat Anas Urbaningrum telah ditetapkan Komisi Pemberantasan Korupsi sebagai tersangka.
Jumat, 08 Feb 2013 16:00 WIB