detikNews
Dua Bandit 'Kapak Merah' Tertembus Timah Panas
Aparat Kepolisian Jakarta Pusat kembali membekuk kawanan pelaku kejahatan 'kapak merah'. Dua tersangka bernama Henri Saputro dan Edi Utoyo mengalami luka tembak pada kaki kanan setelah ditembus butir peluru timah panas.
Kamis, 15 Okt 2009 10:04 WIB







































