detikNews
Buruh Demo Berimbas ke Tol Bitung, Lalu Lintas Macet Parah
Lalu lintas di Tol Jakarta-Merak macet karena ada buruh yang menggelar demo di jalan reguler yang terletak di dekat exit Tol Bitung. Kendaraan tak bisa keluar pintu tol Bitung dan harus dialihkan ke pintu tol lainnya.
Selasa, 25 Nov 2014 12:23 WIB







































