detikNews
Polisi Tak Mau Terpancing Bentrok dengan Mahasiswa di DPR
Polisi mencoba meredam demo di DPR tanpa menimbulkan bentrokan. Mereka tidak mau terpancing sehingga memicu kerusuhan di DPR, Jalan Gatot Subroto.
Selasa, 24 Jun 2008 08:38 WIB







































