Edhy Prabowo menyatakan mundur dari Menteri Kelautan dan Perikanan setelah jadi tersangka di KPK. Kini, bursa pengganti Edhy Prabowo di kabinet pun mulai panas.
Eggi Sudjana kembali dipanggil sebagai tersangka kasus dugaan makar pada saat Pilpres 2019. Saat itu Eggi Sudjana menjadi tim advokat Prabowo Subianto.
Debat kedua Pilwalkot Makassar berlangsung sengit sejak awal. Para paslon saling sindir terkait program digitalisasi sistem pemerintahan Pemkot Makassar.