Anggota DPR Aceh Iskandar Usman Al-Farlaky memastikan pengguna hak angket terhadap Nova Iriansyah tetap lanjut meski sudah diangkat menjadi gubernur definitif.
Pemerintah RI menyelidiki dugaan penyelundupan manusia terhadap pengungsi Rohingya. Para pengungsi itu kini itampung di eks Kantor Imigrasi Lhoksemauwe.
Nova Iriansyah resmi dilantik menjadi Gubernur Aceh. Bagaimana kelanjutan hak angket oleh DPRA yang prosesnya sudah dimulai sejak Nova menjadi Plt Gubernur?
DPRA menjadwalkan rapat paripurna pelantikan Nova Iriansyah sebagai Gubernur Aceh definitif November mendatang. Pelantikan dilakukan Mendagri Tito Karnavian.
BNN menangkap anggota DPRD Palembang dari F-Golkar, Doni, terkait kasus narkoba. BNN mengungkapkan Doni mendapatkan narkoba dari jaringan Sumatera Utara-Aceh.