Memanfaatkan momen di musim kemunculan berbagai permainan baru, para penjahat cyber menebar ratusan halaman phising yang bertujuan mencuri akun PUBG Mobile.
Tyler Blevins, atau lebih dikenal dengan nama Ninja, meninggalkan Twitch dan pindah ke Mixer, layanan streaming game milik Microsoft Agustus 2019 lalu.
The Pokemon Company baru saja memperkenalkan Pokemon Unite, game berjenis multiplayer online battle arena (MOBA) pertama yang melibatkan karakter Pokemon.
Bagi yang menanti kehadiran Cyberpunk 2077, maka harus lebih bersabar lagi. Sebab, game yang dibintangi Keanu Reeves itu dinyatakan molor perilisannya.