detikTravel
Warna Warni Wajah Belitung
Belitung merupakan bagian dari Provinsi Kepulauan Bangka-Belitung yang merupakan provinsi ke-31 Indonesia. Nama Belitung mulai diperhitungkan setelah kehadiran film Laskar Pelangi.
Senin, 16 Jan 2012 15:50 WIB







































