detikNews
Ruhut: Menyerahkan Diri Saja Kau Nazar, Jangan Membangkang
Anggota tim investigasi Partai Demokrat Ruhut Sitompul dibuat gerah dengan mantan Bendahara PD M Nazaruddin yang hingga kini tak kunjung pulang dari Singapura kendati telah menjadi tersangka. Ruhut pun menyarankan Nazaruddin menyerahkan diri.
Jumat, 01 Jul 2011 16:47 WIB







































