detikFinance
Perbanas Keberatan Adanya Pajak Tambahan
Perhimpunan Bank-Bank Umum Nasional (Perbanas) berpendapat 'pungutan' yang terlalu banyak dibebankan kepada industri perbankan akan mengakibatkan investor tidak lagi tertarik terhadap bisnis bank.
Rabu, 28 Apr 2010 19:36 WIB







































