detikNews
Pj Bupati Sidoarjo Ajak Masyarakat Tak Golput di Pilkada Serentak
PJ Bupati Sidoarjo mengajak warga menyalurkan hak pilihnya di Pilkada serentak 2020. Ia berharap masyarakat tak golput dan tetap menjalankan protokol kesehatan.
Selasa, 17 Nov 2020 14:31 WIB