Banyuwangi dinilai sebagai daerah yang jeli melakukan diferensiasi pariwisata. Diferensiasi itulah yang menjadi strategi marketing daerah bagi Banyuwangi.
Pesona pantai Batukaras Pangandaran seakan tak ada habisnya. Pantai di arah barat Pangandaran ini menyuguhkan keindahan dan kenangan yang tak terlupakan.
Pantai G-Land Banyuwangi akan menjadi tuan rumah kompetisi World Surf League (WSL) Championship Tour 2020 Juni mendatang. Pertemuan dilakukan official team WSL.