Mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil hadir di KPK untuk klarifikasi kasus pengadaan iklan BJB. Ia menegaskan komitmen pada transparansi dan supremasi hukum.
Nikita Mirzani ditahan terkait dugaan pemerasan. Ia dipanggil KPK untuk memberikan keterangan, mengklaim ada kriminalisasi dan pengaturan dalam kasusnya.
KPK memanggil Komisaris Utama PT Dosni Roha Logistik, Bambang Rudijanto Tanoesoedibjo (BRT) atau yang biasa dikenal Rudy Tanoe, terkait kasus korupsi bansos.