Kecurigaan soal sel mewah Setya Novanto sudah ada sejak sidak dua bulan lalu. Kala itu, Menkum HAM Yasonna Laoly mengatakan hal tersebut sebagai tamparan.
Potret sel mewah milik koruptor Setya Novanto beredar luas. Kakanwil Kemenkum HAM Jawa Barat, Ibnu Chuldun, menegaskan sel tersebut tidak akan dibongkar.
Drama sel yang ditempati napi korupsi Setya Novanto di Lapas Sukamiskin akhirnya terungkap (lagi). Menkum HAM Yasonna Laoly sempat mengucap janji soal itu.
Sidak Ombudsman mengungkap fakta bahwa sel yang ditempati Setya Novanto berukuran lebih luas dari koleganya di Lapas Sukamiskin. Apa kata Zulkifli Hasan?