Galaxy Note 8 telah resmi diluncurkan Samsung di New York, Amerika Serikat. Kapan rencananya phablet flagship ini masuk ke Indonesia, dan berapa harganya?
Kehadiran iPhone 8 masih lama, tapi Samsung dan LG sudah mengantisipasi. Keduanya dikabarkan tengah menyiapkan amunisi untuk menghadapi ponsel baru Apple itu.