Waskita menerima pembayaran proyek Tol Jakarta-Cikampek Elevated II Rp 5,97 triliun dan sebagian piutang LRT Palembang Rp 325 miliar atau total Rp 6,2 triliun.
Berdasarkan laporan PT Adhi Karya (Persero) Tbk selaku kontraktor proyek, secara keseluruhan pembangunan LRT Jabodebek mencapai 80,7% per 11 Desember 2020.
Konstruksi Tol Ciawi-Sukabumi Seksi 2 ruas Cigombong-Cibadak 11,9 km mencapai 76,50%. Ditargetkan konstruksi Jalan Tol Ciawi-Sukabumi Seksi 2 rampung Agustus.