detikNews
Kurangi Pajak, Kepala Kantor Pajak Ambon Terima Rp 320 Juta
KPK akhirnya menetapkan 3 orang tersangka terkait operasi tangkap tangan (OTT) di Ambon, Maluku. OTT itu berkaitan dengan pengurusan pajak seorang pengusaha.
Kamis, 04 Okt 2018 14:01 WIB







































