detikNews
Mengenaskan! Ibu Tewas, Bayi 15 Bulan Telantar di Rumahnya
Seorang bayi 15 bulan di Australia telantar tanpa makan dan minum di rumahnya sendiri selama 2 hari. Sang ibu yang seharusnya menjaganya justru ditemukan tewas di dalam rumahnya.
Rabu, 05 Sep 2012 14:54 WIB







































