detikSport
Cepat Sudah, Bolt Juga Ingin Jauh
Manusia tercepat dunia saat ini, Usain Bolt, melontarkan sebuah ide "diversifikasi" kemampuan di cabang atletik. Sprinter asal Jamaika ini berencana menjajaki pula nomor lompat jauh. Mulai kapan?
Selasa, 15 Sep 2009 15:26 WIB







































