detikSport
Tribut Mengenang Kobe Bryant Digelar di Staples Center
Upacara mengenang kepergian Kobe dan Gianna Bryant digelar di Staples Center, Los Angeles. Ribuan orang memadati venue untuk memberikan penghormatan.
Selasa, 25 Feb 2020 09:30 WIB