Kasus pemblokiran Netflix memang sempat bikin heboh. Namun Telkom tak memandang pemain OTT macam ini sebagai ancaman, tapi peluang baru yang bisa digarap.
Operator telekomunikasi bakal lebih menggeber layanan 4G LTE pada tahun 2016 ini. Hal ini nyatanya tak lantas membuat Bolt ciut dan siap menantang para raksasa.
Rencana pemerintah menggelar fixed broaband di Indonesia bisa mengalami hambatan serius. Pasalnya, jumlah sumber daya manusia lokal untuk mengimplementasikannya sangat terbatas.
Pengembangan fixed broadband jadi fokus utama Menkominfo Rudiantara di 2016. Demi memuluskan misi tersebut, ia bahkan berencana mengirimkan 'pasukan' ke markas Google di Mountain View, AS, guna menimba ilmu.
Telkom yang tengah bertransformasi dari telecommunication company (telco) menjadi digital company (dico), merasa punya kewajiban yang selaras dengan permintaan Presiden Joko Widodo dalam hal revolusi digital.
Dari tujuh poin hasil tulisan tangan Presiden Joko Widodo tentang 'Impian Indonesia 2015-2085', beberapa di antaranya menjadi tugas yang harus diemban oleh Menteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara. Apa saja?
Meski mendadak dan punya waktu sedikit, pertemuan antara Menkominfo Rudiantara dan pendiri Google Sergey Brin cukup berbobot. Obrolan tak sebatas menanyakan kabar dan berbasa-basi, namun juga menyinggung hal serius.
Setelah sukses menggelar internet broadband lewat jalur seluler 4G di spektrum 900 MHz dan 1.800 MHz, kini giliran ekspansi jaringan broadband berbasis kabel serat optik yang jadi fokus utama Menkominfo Rudiantara di 2016.