Serena Williams menyisihkan unggulan kelima Elina Svitolina untuk maju ke final AS Terbuka. Serena akan berhadapan dengan petenis muda Bianca Andreescu.
Serena Williams berhasil melaju ke semifinal Amerika Serikat terbuka 2019. Serena lolos ke empat besar usai mengatasi perlawanan Wang Qiang di perempat final.
Karolina Pliskova, Elina Svitolina, Madison Keys kompak melangkah mulus ke babak ketiga Amerika Serikat Terbuka 2019. Ketiganya lolos dengan straight set.
Serena Williams memenangi duel melawan Maria Sharapova di babak pertama Amerika Serikat Terbuka. Cuma kehilangan dua gim, Serena melaju mulus ke babak kedua.
Satpol PP Kota Bandung menjaring mantan Bupati Garut Aceng Fikri dan istrinya dari Hotel Veleza. Perbedaan alamat keduanya yang awalnya bikin curiga petugas.
Mantan Bupati Garut Aceng Fikri terjaring operasi yustisi Satpol PP Kota Bandung bersama istrinya Siti Elina Rahayu. Aceng terjaring saat berada di kamar hotel.