Prabowo menunjukkan kehadiran putra Ahmad Dhani, Al dan El saat konferensi pers usai rakor. Prabowo menilai kehadiran kalangan muda merupakan masa depan partai.
Ahmad Dhani merapat ke kediaman Ketum Gerindra Prabowo Subianto malam ini. Ahmad Dhani membawa ketiga anaknya yaitu Al Ghazali, El Rumi, dan Dul Jaelani.
Andre Rosiade menyatakan Al Ghazali dan El Rumi resmi bergabung sebagai kader. Andre menyambut bergabungnya Al dan El sebagai bentuk regenerasi partai.